Cara Root Xiaomi Mi 4 Tanpa PC | KUMANDROID

Cara Root Xiaomi Mi 4 Tanpa PC | KUMANDROID - Hallo Pengunjung DROIDBREAK, Anda membaca artikel dengan judul Cara Root Xiaomi Mi 4 Tanpa PC | KUMANDROID, artikel ini kami sediakan dengan baik untuk dibaca dan ambil informasi didalamnya. semoga isi postingan Artikel Root, Artikel Smartphone, Artikel Tutorial, Artikel Xiaomi, yang kami tulis ini dapat menambah ilmu anda. selamat membaca.

Judul : Cara Root Xiaomi Mi 4 Tanpa PC | KUMANDROID
link : Cara Root Xiaomi Mi 4 Tanpa PC | KUMANDROID

Baca juga


Cara Root Xiaomi Mi 4 Tanpa PC | KUMANDROID

Smartphohe Xiaomi yang satu ini tidak kalah menarik untuk di minati untuk semua kalangan, dengan spesifikasi yang begitu baik.  Bagi yang hobi selfie kini Xiaomi Mi 4 hadir dengan kamera belakang 13 MP dan depan 8 MP. Tidak hanya itu saja, layar 5 inci, memori 16 GB, RAM 3 GB, baterai 3080 mAh, dengan O.S Android v4.4.2 (KitKat). 

Kemampuan smartphone ini tidak hanya 3G tetapi 4G LTE, dan koneksinya (GPRS, WiFi, Bluetooth, dll) sangat baik. Dan tidak kalah menariknya soal harga masih bisa dijangkau, walaupun dengan spesifikasi hardware dan software yang begitu baik, so tenang aja.


Disini saya akan share lagi tutorial masih seputar root Xiaomi, kali ini waktunya saya bagikan tentang bagaimana cara root Xiaomi Mi 4. Setelah mengetahui spesifikasi Xiaomi Mi 4 diatas yang begitu menakjubkan, kini saatnya root smartphone anda dan menikmati manfaat dan kelebihan lainnya setelah proses root nanti selesai.

Untuk anda yang hobi mengotak-atik smartphone anda, nah ini hal yang wajib dicoba yakni proses root, namun pastikan dulu sebelum anda root smartphone Xiaomi Mi 4 kesayangan anda ini pastikan duu beberapa hal dibawah ini : 
  • Yakinkakan diri anda terlebih dahulu.
  • Pastikan baterai smartphone Xiaomi Mi 4 anda penuh atau minimal 30%.
  • Harus Koneksi dengan internet.

     Cara Root Xiaomi Mi 4 Cepat tanpa PC :
    •  Langkah awal adalah download dulu Developer ROM Mi 4 terlebih dahulu DISINI
    • Ubahlah ekstensi file yang di download tadi menjadi update.zip 
    • Jika anda mendownloadnya tadi pada PC, pindahkan terlebih dahulu pada SD Card phone anda dengan USB, namun jika tidak cukup simpan hasil download tadi pada SD Card saja.
    • Buka app >> updater pada smartphone Xiaomi Mi 4 anda.


    •  Tekan tombol menu >> Reboot to recovery mode.

      • Pada mode recovery anda tidak dapat menggunakan fasilitas touchscreen, namun untuk navigasi anda bisa menggunakan tombol volume up dan volume down dan untuk memilih pakai tombol power.
      • Langkah selanjutnya pilih bahasa sesuai keinginan anda.
      • Kemudian pilih Wipe anda Reset >> Wipe Chace >> Yes
      • Jika telah selesai proses pilih back.
      • Kemudian pilih Install update.zip >> Yes
      • Tunggu proses rooting/pembaharuan sampai selesai.
      • Jikasudah muncul tulisan " Update Coplete " kemudian pilih back.
      • Barulah reboot dengan memilih Reboot to System One.
      • Secara otomatis smartphone anda akan restart sendiri. 
      • Setelah nyala kembali buka security >> permissions >> enable root permission.
      • Proses telah selesai.
      Mungkin itu sedikit tutorial yang bisa saya bagikan, semoga bermanfaat buat semua. Selamat mencoba !!! dan nikmati hasil root anda tadi. Untuk mengetahui koleksi artikel - artikel lainnya kunjungi aja KUMANDROID
       NOTE :
      1. Untuk semuanya saja admin tidak bertanggungjawab jika terjadi kesalahan pada Xiaomi Mi 4 anda akibat proses root.
      2.  Root Xiaomi Mi 4 tidak akan menghilangkan garansi, jadi aman dan tenang saja.

    Share this

    Related Posts

    Previous
    Next Post »