Cara Mudah Root Samsung Galaxy E5 SM-500H | KUMANDROID

Cara Mudah Root Samsung Galaxy E5 SM-500H | KUMANDROID - Hallo Pengunjung DROIDBREAK, Anda membaca artikel dengan judul Cara Mudah Root Samsung Galaxy E5 SM-500H | KUMANDROID, artikel ini kami sediakan dengan baik untuk dibaca dan ambil informasi didalamnya. semoga isi postingan Artikel Root, Artikel Samsung, Artikel Smartphone, Artikel Tutorial, yang kami tulis ini dapat menambah ilmu anda. selamat membaca.

Judul : Cara Mudah Root Samsung Galaxy E5 SM-500H | KUMANDROID
link : Cara Mudah Root Samsung Galaxy E5 SM-500H | KUMANDROID

Baca juga


Cara Mudah Root Samsung Galaxy E5 SM-500H | KUMANDROID

Dalam kesempatan yang luar biasa ini, Admin Ridho akan sharing sedikit tentang Cara Mudah Root Samsung Galaxy E5 SM-500H Semoga saja agan semua dapat mengerti maksud dan tujuan kami memposting Cara Mudah Root Samsung Galaxy E5 SM-500H. Selamat membaca !

Samsung Galaxy E5 memilkki bentang layar seluas 5.0 inches memiliki resolusi layar 720 x 1280 pixels serta kerapatan layar dihasilkan hingga ~294 ppi pixel density. Smartphone Android Samsung Galaxy E5 sudah dibekali oleh layar berteknologi Super AMOLED capacitive touchscreen dimana layar Samsung Galaxy E5 memiliki kualitas tampilan gambar serta tulisan sangat baik dan hanya terdapat pada smartphone berkelas mewah saja. 


Phablet Samsung Galaxy E5 memiliki body berdimensi 141.6 x 70.2 x 7.3 mm, smartphone Samsung Galaxy E5 tampil elegan dalam balutan warna Black, White and Brown yang menghias body HP Samsung Android Galaxy E5. Tampilan elegan pada smartphone Samsung Galaxy E5 akan membuat para pengguna merasa nyaman serta percaya diri memiliki smartphone high class seperti Samsung Galaxy E5. 

Saat para pengguna ponsel cerdas Samsung Galaxy E5 berada di tempat–tempat maupun wilayah yang belum tersentuh oleh jaringan 3G, maka para pengguna Samsung Galaxy E5 dapat memanfaatkan jaringan data GPRS maupun EDGE berkecepatan HSPA 42.2/5.76 Mbps. Dilengkapi dengan kamera utama 8-megapixel dan 5-megapixel untuk kamera depan mampu memuaskan pengguna semestinya. 


Samsung Galaxy E5 memiliki dapur pacu canggih, sudah menggunakan sistem operasi dari Android versi v4.4.4 atau sering dikenal oleh sebutan Android KitKat. Smartphone Samsung Galaxy E5 ditenagai oleh prosesor Quad-core memiliki kecepatan 1.2 GHz, RAM 1,5 GB dan memori internal yang luas yakni 16 GB. Samsung Galaxy E5 memiliki dapur pacu canggih, sudah menggunakan sistem operasi dari Android versi v4.4.4 atau sering dikenal oleh sebutan Android KitKat. 

Kembali ke materi, Admin akan sharing Cara Mudah Root Samsung Galaxy E5 SM-500H. Sekilas pengertian Root adalah proses untuk mengembalikan hak administratif terhadap Android yang agan gunakan (walaupun sebenarnya Android itu opensource, tapi nyatanya kita masih dibatasi untuk mengakses system Android kita), dengan kata lain, dengan Rooting Android agan bisa bebas dalam mengedit atau menambah file kedalam Android agan.

Sebelum proses rooting, siapkan dulu bahannya gan : 
  • Download Samsung Driver. 
  • Download Odin V3.07. 
  • Download dan Unzip file Root ( pilih satu yang sesuai )



Langkah-langkah Rooting Samsung Galaxy E5 SM-500H :
  1. Masuk ke menu Setting => Developers Option => Centang USB Debugging, untuk mengaktifkan Mode USB Debugging. 
  2. Matikan Samsung Galaxy E5 agan, kemudian masuk mode Download dengan cara tekan dan tahan Tombol Volume Down + Tombol Home + Power. 
  3. Tunggu Sampai muncul notifikasi Warning kemudian pilih Continue dengan menekan Tombol Volume Up. 
  4. Buka aplikasi Odin yang sudah diinstall pada komputer agan.
  5. Hubungkan Android agan ke komputer menggunakan USB. 
  6. Akan muncul pesan added dan terdapat info ID:COM dipojok kiri atas. Untuk ID:COM ini berbeda-beda menurut jenis komputer yang agan gunakan.
  7. Pastikan sudah ada notifikasi added.root.
  8. Pada Odin, klik PDA selanjutnya arahkan dimana file Root berekstensi .md5 tadi agan tempatkan.
  9. Selanjutnya klik Start, tunggu beberapa saat sampai mucul pesan "PASS".
  10. Android agan akan otomatis restart , dan Selesai.
Demikian postingan dari KUMANDROID tentang Cara Mudah Root Samsung Galaxy E5 SM-500H semoga bermanfaat dan menambah pengetahuan juragan Android semua. Jangan lupa tinggalkan komentar Gan .

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »