Perusahaan Xiaomi Berencana Untuk Memproduksi Prosesor Sendiri

Perusahaan Xiaomi Berencana Untuk Memproduksi Prosesor Sendiri - Hallo Pengunjung DROIDBREAK, Anda membaca artikel dengan judul Perusahaan Xiaomi Berencana Untuk Memproduksi Prosesor Sendiri, artikel ini kami sediakan dengan baik untuk dibaca dan ambil informasi didalamnya. semoga isi postingan Artikel Berita, Artikel Xiaomi, yang kami tulis ini dapat menambah ilmu anda. selamat membaca.

Judul : Perusahaan Xiaomi Berencana Untuk Memproduksi Prosesor Sendiri
link : Perusahaan Xiaomi Berencana Untuk Memproduksi Prosesor Sendiri

Baca juga


Perusahaan Xiaomi Berencana Untuk Memproduksi Prosesor Sendiri


Perusahaan smartphone asal China Xiaomi, didirikan 5 tahun yang lalu, dan sekarang telah menjadi perusahaan dengan peringkat nomer 3 dalam penjualan smartphone terbanyak di seluruh dunia. Tidak sampai berhenti di situ saja, Xiaomi juga berencana untuk meningkatkan penjualannya dengan cara mengurangi biaya produksi mereka


Untuk melakukan hal itu pada awal 2016, Xiaomi berencana untuk membuat 2 versi prosesor dengan menggunakan merek dagang mereka sendiri. Prosesor Versi pertama akan diciptakan dengan kekuatan relatif rendah dan akan dijual dengan harga yang terjangkau pula karena memang dirancang untuk ditanam pada smartphone kelas menengah kebawah seperti seri Redmi

Share this

Related Posts

Previous
Next Post »